Prosedur Penerimaan Kas di Rumah Sakit Budi Kemuliaan
dc.contributor.advisor | Lestari, Nanik | |
dc.contributor.advisor | Kartikasari, Dwi | |
dc.contributor.author | Sihombing, Elefyentina | |
dc.date.accessioned | 2023-01-09T08:01:25Z | |
dc.date.available | 2023-01-09T08:01:25Z | |
dc.date.issued | 2008-02-25 | |
dc.description.abstrak | Kas merupakan harta lancar yang dimiliki oleh perusahaan yang sangat mudah untuk diselewengkan. Untuk memperkecil kemungkinan terjadinya kecurangan atau penyelewengan yang menyangkut uang kas perusahaan, diperlukan adanya sistem pengendalian intern yang baik atas kas tersebut. Pengendalian intern yang baik terhadap kas memerlukan prosedur-prosedur yang memadai untuk melindungi penerimaan kas maupun pengeluaran kas. Sistem pengendalian intern meliputi struktur organisasi, metode dan ukuran-ukuran yang dikoordinasikan untuk menjaga kekayaan organisasi, mengecek dipatuhinya kebijakan manajemen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana prosedur penerimaan kas di Rumah Sakit Budi Kemuliaan Batam dan apakah prosedur penerimaan kas di Rumah Sakit Budi Kemuliaan Batam telah terkendali dan telah sesuai dengan SPI. Untuk melakukan penelitian atas prosedur penerimaan kas ini, maka penulis menggunakan beberapa teknik dalam pengumpulan data yang diperlukan seperti wawancara, studi lapangan, studi kepustakaan dan salah satu hal yang paling penting dalam melakukan analisa ini adalah dengan membuat internal control questioner yang diberikan kepada bagian-bagian yang terkait. Dalam penelitian ini penulis melakukan analisa dengan menggunakan alat analisa deskriptif dimana penulis melakukan kajian dan perbandingan atas transaksi kas yang terjadi pada Rumah Sakit Budi Kemuliaan Batam dan kemudian membandingkannya dengan teori-teori yang berkaitan dengan prosedur penerimaan kas. | en_US |
dc.identifier.uri | https://repository.polibatam.ac.id/xmlui/handle/123456789/1500 | |
dc.language.iso | id | en_US |
dc.publisher | Politeknik Negeri Batam | en_US |
dc.subject | Manajemen Bisnis | en_US |
dc.subject | Akuntansi | en_US |
dc.subject | Accounting | en_US |
dc.subject | Manajemen dan Ilmu yang Berkaitan | en_US |
dc.subject | Ilmu Ekonomi | en_US |
dc.subject | Cash Receipts | en_US |
dc.title | Prosedur Penerimaan Kas di Rumah Sakit Budi Kemuliaan | en_US |
dc.type | Thesis | en_US |