Aplikasi Entry Data Quality Assurance Pt Amtek Engineering Batam
dc.contributor.advisor | Ely Kurniawan, Dwi | |
dc.contributor.author | Fazriki, Nurdiansyah | |
dc.date.accessioned | 2023-02-15T02:56:42Z | |
dc.date.available | 2023-02-15T02:56:42Z | |
dc.date.issued | 2015-01-28 | |
dc.description.abstract | This study aims to produce a useful application for all companies that produce finished goods from production, in which there is an inspection process by an inspector who works to control the specifications of the goods ordered by customers. In the industrial world takes measurements and checking something that is very important to get the good stuff in accordance with the customer wants, this study aims to facilitate the work of an inspector for the implementation of the work fast, precise and easy. For the research and manufacture of an application is needed for the implementation of an accurate check on the PT Amtek Engineering Batam. Use of this application is installed on the computer that will be always updated by QC inspector checks the result is always monitored and controlled by customers. From the measurement and checking on the client computer, data checks will be entered into a database server that someday when there is one problem that arises on goods that do not conform to the specifications, the required data can be retrieved and displayed back from the database server. Applications can determine that the goods unfit for use according to the customer request, or even can not be used at all. | en_US |
dc.description.abstrak | Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan aplikasi yang berguna bagi semua perusahaan yang menghasilkan barang jadi dari produksi, yang didalamnya terdapat proses inspeksi oleh seorang inspector yang bekerja mengontrol spesifikasi dari barang yang dipesan oleh customers. Dalam dunia industri dibutuhkan pengukuran dan pengecekan suatu hal yang sangat penting untuk mendapatkan barang yang bagus sesuai dengan yang customer inginkan, penelitian ini bertujuan untuk mempermudah pekerjaan seorang inspector demi terlaksananya pekerjaan yang cepat, tepat dan mudah. Untuk itu penelitian dan pembuatan suatu aplikasi sangat dibutuhkan demi terlaksananya pengecekan yang akurat di PT Amtek Engineering Batam. Pemakaian aplikasi ini dipasang pada komputer yang nantinya selalu diupdate oleh inspector QC pengecekan yang hasilnya selalu dimonitoring dan dikontrol oleh customers. Dari hasil pengukuran dan pengecekan pada komputer client, data pengecekan akan masuk ke database server yang suatu saat nanti bila ada salah satu masalah yang timbul pada barang yang tidak sesuai dengan spesifikasi, data yang dibutuhkan bisa diambil dan ditampilkan kembali dari database server. Aplikasi dapat menentukan bahwa barang layak pakai sesuai dengan customer request atau bahkan tidak bisa dipakai sama sekali. | en_US |
dc.identifier.uri | https://repository.polibatam.ac.id/xmlui/handle/123456789/1636 | |
dc.language.iso | id | en_US |
dc.publisher | Politeknik Negeri Batam | en_US |
dc.subject | Teknik Informatika | en_US |
dc.subject | Informatika | en_US |
dc.subject | customers | en_US |
dc.subject | monitored | en_US |
dc.subject | controlled | en_US |
dc.subject | database | en_US |
dc.title | Aplikasi Entry Data Quality Assurance Pt Amtek Engineering Batam | en_US |
dc.type | Thesis | en_US |