Aplikasi Pick and Place pada Mesin Sterilisasi Botol Minuman Menggunakan Rogrammable Logic Controller (PLC)

dc.contributor.advisorGozali, M. Syafei
dc.contributor.authorRusdwinanto, Chandra Defta
dc.contributor.authorDefri
dc.date.accessioned2022-10-20T04:02:14Z
dc.date.available2022-10-20T04:02:14Z
dc.date.issued2009-05
dc.description.abstractAutomation constitutes alternative that can't be parried again to get efficient and effective working system. To prop that system gets to be utilized by Programmable Logic Controller (PLC). Pick and Place Bottle Sterilization Machine is industrial world application in smaller scale. Magnetic proximity switch, inductive proximity switch, optical proximity switch, and limit switch worn as censor. This machine will detect 2 kinds of bottle, metal bottle and non metal bottle. where does metal bottle detected by inductive proximity switch, and optical proximity switch and non metal bottle only detected by optical proximity switch. The bottle that detected moved into sterilization box. In a few moments progress that determine the sterilization has finish and the bottle will moved into lasts bottle box according to the bottle kind. This tool also been proveded with emergency push button and manual push button for education use . By use of this tool measurement process can be done up to ± 50 seconds per one system cycle.en_US
dc.description.abstrakOtomasi merupakan alternatif yang tidak dapat dielakkan lagi untuk memperoleh sistem kerja yang efisien dan efektif. Untuk menunjang sistem tersebut dapat digunakan Programmable Logic Controller (PLC).Aplikasi Pick And Place pada mesin sterilisasi botol minuman adalah aplikasi mesin pick and place dunia industri dalam skala yang lebih kecil. Magnetic Proximity Switch, Inductive Proximity Switch, Optical proximity switch, serta Limit Switch dipakai sebagai sensor. Mesin ini akan mendeteksi 2 jenis botol yaitu botol logam dan non logam. Dimana botol logam dideteksi oleh Inductive Proximity Switch, dan Optical proximity switch sedangkan botol non logam hanya dideteksi oleh Optical proximity switch. Botol yang telah dideteksi akan dipindahkan ke dalam box sterilisasi. Selama beberapa saat yang telah ditentukan maka proses sterilisasi selesai dan botol dipindahkan ke box terakhir sesuai dengan jenis botolnya. Alat ini juga dilengkapi dengan tombol Emergency dan tombol manual untuk pembelajaran. Dengan menggunakan alat ini proses sterilisasi dapat dilakukan selama ± 50 second per satu siklus sistem.en_US
dc.description.sponsorshipPoliteknik Negeri Batamen_US
dc.identifier.urihttps://repository.polibatam.ac.id/xmlui/handle/123456789/256
dc.language.isoiden_US
dc.publisherPoliteknik Negeri Batamen_US
dc.subjectTeknik Elektroen_US
dc.subjectElektronikaen_US
dc.subjectEngineering and Allied Operationsen_US
dc.subjectTeknik dan Ilmu yang Berkaitanen_US
dc.titleAplikasi Pick and Place pada Mesin Sterilisasi Botol Minuman Menggunakan Rogrammable Logic Controller (PLC)en_US
dc.title.alternativePick and Place Bottle Sterilization Machine by Programmable Logic Controller (PLC)en_US
dc.typeThesisen_US
Files