Aplikasi Pemesanan Mebel Dan Kusen Pada Pd. Mulia Rahayu Berbasis Web

dc.contributor.advisorJanah, Nur Zahrati
dc.contributor.authorYanus, Agus
dc.date.accessioned2023-01-09T07:48:12Z
dc.date.available2023-01-09T07:48:12Z
dc.date.issued2018-09-23
dc.description.abstractFurniture and frames are one of the needs of a board that is sought after by the public to beautify the building or home and with the rapidly developing internet technology, it is felt that it is needed in various business fields. The advantage gained if the company can use the internet, one of which is the company will be easier to provide information, so that consumers will more easily accept it. PD. Mulia Rahayu is a company engaged in the manufacture of furniture such as tables, cabinets, kitchen sets, as well as frames, doors, windows, and others. Transaction process in PD. Mulia Rahayu still uses a manual system, namely through parties or other people who immediately come to the place of ordering the desired item, by telephone and also through a piece of paper that is not prepared for ordering, which system still has many shortcomings. Therefore, this application is expected to facilitate the performance of PD. Mulya Rahayu and also implementing a system that can help consumers in making an order. So that the transactions will be easier, faster, more precise and efficient in various ways. Based on this, the final project is made with the title taken in the framework of the preparation of this final project “Web-Based Application For Ordering Furnitures And Frames At PD Mulia Rahayu“en_US
dc.description.abstrakMebel dan Kusen adalah salah satu kebutuhan papan yang sealau dicari oleh masyarakat untuk mempercantik bangunan atau rumahnya dan dengan Teknologi internet yang berkembang dengan pesat dirasakan sangat dibutuhkan di berbagai bidang usaha. Keuntungan yang diperoleh jika perusahaan bisa memanfaatkan internet salah satunya adalah perusahan tersebut akan lebih mudah memberikan informasi, sehingga konsumen pun akan lebih mudah menerimanya. PD. Mulia Rahayu adalah perusahaan yang bergerak di bidang pembuatan mebel seperti meja, lemari, kitchen set, serta kusen, pintu, jendela, dan lain-lain. Proses transaksi di PD. Mulia Rahayu masih menggunakan sistem manual, yaitu melalui pihak atau orang lain yang langsung datang ke tempat memesan barang yang diinginkan, melalui telepon dan juga melalui selembar kertas yang tidak dipersiapkan untuk pemesanan, yang mana sistem tersebut masih memiliki banyak kekurangan. Untuk itu dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat mempermudah kinerja dari PD. Mulya Rahayu serta mengimlementasikan sistem yang dapat membantu konsumen dalam melakukan pemesanan.sehingga transaksi yang dilakukan akan lebih mudah, cepat, tepat dan efisien dalam berbagai hal. Berdasarkan hal tersebut maka dibuatlah tugas akhir dengan judul yang diambil dalam rangka penyusunan tugas akhir ini adalah “Aplikasi Pemesanan Mebel Dan Kusen Pada PD. Mulia Rahayu Berbasis Web“.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.polibatam.ac.id/xmlui/handle/123456789/1349
dc.language.isoiden_US
dc.publisherPoliteknik Negeri Batamen_US
dc.subjectInformatikaen_US
dc.subjectTeknik Informatikaen_US
dc.subjectAplikasi Weben_US
dc.subjectApplicationen_US
dc.titleAplikasi Pemesanan Mebel Dan Kusen Pada Pd. Mulia Rahayu Berbasis Weben_US
dc.typeThesisen_US
Files