Variabel Kepuasan Pelanggan Memediasi Hubungan Antara Anteseden Dan Loyalitas Nasabah Bank

dc.contributor.advisorGunawan, Hendra
dc.contributor.authorNur Azizah, Dunya
dc.date.accessioned2022-12-26T07:37:54Z
dc.date.available2022-12-26T07:37:54Z
dc.date.issued2017-06-21
dc.description.abstractThis study aims to determine the effect of service quality, service convenience, fairness of perceived price influence customer satisfaction and customer loyalty and to know the effect of satisfaction variable can mediating between service quality, service convenience, fairness of perceived price to customer loyalty. Furthermore, this study also tested different respondents from the level of education. The object of research is customer of public sector bank located in Batam City. This researched used questionnaire in likert scale. Sampling method in this research using convenience sampling. Analysis technique this researched used simple regression, multiple regression, and Mann-Whitney test that is used to test the difference of respondents from the level of education. The results of this study show that the service quality, service convenience, and fairness of the perceived price positively impact the satisfaction and loyalty customers and found the role of mediation of variable satisfaction. The study found difference in customer perceptions of some services provided by banks. Further research can use a generalizable sample.en_US
dc.description.abstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan, kenyamanan layanan, dan kewajaran harga yang dirasakan terhadap kepuasan dan loyalitas nasabah bank dan untuk mengetahui pengaruh variabel kepuasan dapat memediasi antara kualitas layanan, kenyamanan layanan, kewajaran harga yang dirasakan terhadap loyalitas nasabah bank. Selanjutnya, penelitian ini juga menguji beda responden dari tingkat pendidikannya. Objek yang diteliti adalah nasabah bank milik pemerintah yang berlokasi di Kota Batam. Penelitian ini menggunakan kuesioner dengan skala likert. Metode pengambilan sampel menggunakan teknik convenience sampling. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi sederhana, regresi berganda, dan uji Mann-Whitney yang digunakan untuk menguji perbedaan responden dari tingkat pendidikannya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas layanan, kenyamanan layanan, dan kewajaran harga yang dirasakan berdampak positif terhadap kepuasan dan loyalitas nasabah bank dan ditemukan peran mediasi dari variabel kepuasan. Penelitian ini juga menemukan perbedaan dari persepsi nasabah terhadap beberapa layanan yang diberikan oleh bank. Penelitian selanjutnya disarankan dapat menggunakan pengambilan sampel yang hasilnya bisa digeneralisasikan.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.polibatam.ac.id/xmlui/handle/123456789/427
dc.language.isoenen_US
dc.publisherPoliteknik Negeri Batamen_US
dc.subjectManajemen Bisnisen_US
dc.subjectAkuntansi Manajerialen_US
dc.subjectManagement and Auxiliary Serviceen_US
dc.subjectManajemen dan Ilmu yang Berkaitanen_US
dc.subjectSocial Problems and Services, Associationsen_US
dc.subjectPermasalahan Sosial, Layanan Sosial,Asosiasien_US
dc.subjectSocial Science, Sociology and Anthropology (Ilmu Sosial, Sosiologi dan Antropologi)en_US
dc.titleVariabel Kepuasan Pelanggan Memediasi Hubungan Antara Anteseden Dan Loyalitas Nasabah Banken_US
dc.title.alternativeVariables of Customer Satisfaction Mediate the Relationship Between Antecedents and Bank Customer Loyaltyen_US
dc.typeThesisen_US

Files