Perawatan Berkala Pada Gerinda Sebagai Mesin Final Preparation
dc.contributor.advisor | Andrew W.P. Mantik | |
dc.contributor.advisor | Mega Gemala | |
dc.contributor.author | Dwi Kurniawan, Andre | |
dc.date.accessioned | 2025-01-04T01:38:59Z | |
dc.date.issued | 2024-07-12 | |
dc.description | Article ini menjelaskan tentang bagaimana perawatan pada mesin kerja seperti mesin grinding dan tentang kerusakan komponen beserta penjelasan pada perbaikan yang dilakukan. | |
dc.description.abstract | Penggunaan tahapan Maintenance dalam proses perawatan menjadi sangat penting untuk mencegah alat produksi terjadinya kerusakan yang fatal. Tujuan utama dari tahapan Maintenance adalah untuk meminimalkan gangguan produksi yang terjadi akibat masalah teknis pada mesin yang digunakan. Dan untuk mengurangi terjadinya Breakdown Maintenance pada alat produksi. Mesin yang akan dibahas pada pembahasan ini adalah Mesin grinding. Yang digunakan bermerek Stanley STGL2218 - 2200W 180mm, RPM 8500. Mesin ini memiliki dampak besar terhadap persiapan akhir produksi, dengan potensi menghabiskan waktu hingga 8 jam setiap hari. Tujuan penelitian ini adalah memberikan gambaran tentang tahapan maintenance pada mesin dengan berfokus pada masalah yang mungkin timbul pada komponen penting seperti bearing pemutar mata grinding dan kabel yang rentan putus. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dimana data disajikan dalam bentuk deskripsi naratif tanpa angka atau perhitungan matematika. Pada tahapan maintenance ini dibutuhkan alat Bantu yang mencakup seperti Multimeter Tester, obeng plus, Tracker Bearing, Palu karet (Rubber Hammer). Data diambil Melalui laporan hasil Studi ini tidak hanya membahas kebutuhan perawatan mesin yang intens, tetapi juga mengidentifikasi strategi yang efektif.. Pemeliharaan atau Maintenance secara umum dapat diartikan sebagai upaya yang di lakukan untuk menjaga mesin , agar kondisi pada mesin tersebut dan kinerja mesin selalu dalam kondisi baik dan optimal dalam jangka waktu yang panjang, dan untuk meminimalkan gangguan produksi akibat masalah teknis pada mesin grinding. | |
dc.identifier.citation | Meringkas , dan Kutipan | |
dc.identifier.issn | 3412111064/NIDN9990000097/NIDN1002048401 | |
dc.identifier.kodeprodi | KODEPRODI21401#TEKNIK MESIN | |
dc.identifier.nidn | NIDN9990000097 | |
dc.identifier.nidn | NIDN1002048401 | |
dc.identifier.nim | NIM3412111064 | |
dc.identifier.uri | http://103.209.1.147:4000/handle/PL029/3177 | |
dc.language.iso | other | |
dc.publisher | Andre Dwi Kurniawan | |
dc.title | Perawatan Berkala Pada Gerinda Sebagai Mesin Final Preparation | |
dc.type | Article |
Files
Original bundle
1 - 4 of 4
Repository Politeknik Negeri Batam
- Name:
- 3412111064-Andre dwi kurniawan-Lembar pengesahan TA.pdf
- Size:
- 267.32 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
Repository Politeknik Negeri Batam
- Name:
- 3412111064 Format PPT Sidang Akhir.pptx
- Size:
- 619.7 KB
- Format:
- Microsoft Powerpoint XML
Repository Politeknik Negeri Batam
- Name:
- 3412111064-Article.pdf
- Size:
- 351.48 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
Repository Politeknik Negeri Batam
- Name:
- 3412111064-Andre Dwi Kurniawan - Format Pernyataan Publikasi Mahasiswa.pdf
- Size:
- 404.44 KB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
License bundle
1 - 1 of 1
Repository Politeknik Negeri Batam
- Name:
- license.txt
- Size:
- 1.71 KB
- Format:
- Item-specific license agreed upon to submission
- Description: