Implementasi Chatbot Berbasis Artificial Intelligence Pada Website Infinite Learning Menggunakan Flowise

dc.contributor.advisorIdris, Muhammad
dc.contributor.authorGALIH PRAMESWARA DELA GALIH PRAMESWARA DELA
dc.date.accessioned2025-02-18T12:31:02Z
dc.date.issued2025-01-31
dc.description.abstractPerkembangan teknologi digital telah mendorong inovasi dalam layanan pelanggan, termasuk penerapan chatbot berbasis kecerdasan buatan (AI). Penelitian ini bertujuan mengembangkan chatbot menggunakan platform Flowise AI untuk meningkatkan efisiensi layanan di Infinite Learning, divisi pelatihan talenta digital PT Kinema Systrans Multimedia. Chatbot ini mengintegrasikan Natural Language Processing (NLP) dan Large Language Models (LLM) untuk memahami serta merespons pertanyaan dengan akurasi tinggi melalui data yang disimpan. Proses pengembangan menggunakan metode waterfall, meliputi analisis kebutuhan, desain antarmuka, implementasi teknologi, dan pengujian dengan System Usability Scale (SUS). Hasil pengujian pada 25 responsden menunjukkan skor usability sebesar 82, yang termasuk kategori "Baik" hingga "Sangat Baik," mengindikasikan sistem mudah digunakan, efisien, dan relevan dengan kebutuhan pengguna. Chatbot yang dikembangkan mampu memberikan respons kontekstual terhadap pertanyaan pengguna, meningkatkan kecepatan layanan, serta mengurangi beban kerja manual. Penelitian ini menyimpulkan bahwa chatbot berbasis Flowise AI efektif dalam meningkatkan pengalaman pengguna dan efisiensi operasional di sektor pendidikan dan pelatihan, khususnya dalam konteks Indonesia.
dc.identifier.citationAPA
dc.identifier.kodeprodiKODEPRODI90349#TEKNOLOGI REKAYASA MULTIMEDIA
dc.identifier.nidnNIDN8988670023
dc.identifier.nimNIM4312011031
dc.identifier.urihttps://repository.polibatam.ac.id/handle/PL029/3809
dc.language.isoother
dc.publisherPoliteknik Negeri Batam
dc.subjectChatbot
dc.subjectFlowise AI
dc.subjectLangChain
dc.subjectSystem Usability Scale (SUS)
dc.titleImplementasi Chatbot Berbasis Artificial Intelligence Pada Website Infinite Learning Menggunakan Flowise
dc.typeArticle

Files

Original bundle

Now showing 1 - 3 of 3
Repository Politeknik Negeri Batam
Name:
4312011031_Jurnal.pdf
Size:
832.37 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Repository Politeknik Negeri Batam
Name:
Lembar_Pengesahan.pdf
Size:
40.66 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Repository Politeknik Negeri Batam
Name:
Borang_Publikasi.pdf
Size:
163.28 KB
Format:
Adobe Portable Document Format

License bundle

Now showing 1 - 1 of 1
Repository Politeknik Negeri Batam
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: