AbsenKita Sistem Absensi Menggunakan Wifi Berbasis Web Mobile

Abstract
Penilitian ini berfokus pada pengembangan system absensi “AbsenKita”, yang menggunakan jaringan Wifi sebagai koneksi utama dan arsitektur mikroservis untuk aplikasi berbasis web mobile. Tujuan utama penelitian ini adalah merancang proses manajamen absensi, termasuk rekapitulasi absensi dan pengajuan cuti. Selain itu, penelitian juga menguji keterjangkaun system memlaui jaringan WIFI dan mengevalusi kinerjanya menggunakan alat Google Lighthouse dan model pengujian Web Vitals. Metrik Utama yang dievaluasi meliputi First Contentful Paint (FCP), First Input Delay (FID), Speed Index, Total Blocking Time (TBT), Largest Contentful Paint (LCP), dan Cumulative Layout Shift (CLS). Evaluasi ini bertujuan untuk menunjukkan efisiensi dan kehandalan sistem dalam kondisi nyata, sehingga menjadi landasan untuk pengembangan teknologi serupa di masa depan.
Description
Keywords
SOCIAL SCIENCES::Statistics, computer and systems science::Informatics, computer and systems science::Information technology
Citation
apa