ANALISIS PENGARUH DIMENSI CUSTOMERS EXPERIENCE TERHADAP REPURCHASE INTENTION (STUDI KASUS PADA MIXUE DI KOTA BATAM)

Abstract

Studi ilmiah ini bermaksud untuk mengetahui sejauh mana pengaruh customer experience yang terdiri dari dimensi sensory experience, emotional experience, dan social experience terhadap repurchase intention pada Mixue di kota Batam baik secara parsial dan simultan. Populasi pada penelitian ini ialah konsumen gerai Mixue di kota Batam yang pernah berbelanja minimal 2 kali. Sampel pada penelitian ini berjumlah 97 responden. Jenis penelitian ini ialah kuantitatif dan metode analisis data yang dimanfaatkan ialah regresi linier berganda. Hasil uji secara parsial (uji t) dan simultan (uji F) menunjukkan bahwa sensory experience, emotional experience, dan social experience memberikan dampak yang positif dan signifikan terhadap repurchase intention pada Mixue di kota Batam.

Description

Keywords

SOCIAL SCIENCES::Business and economics, SOCIAL SCIENCES::Business and economics::Business studies

Citation

APA

Endorsement

Review

Supplemented By

Referenced By